Selasa, 22 Maret 2016

Belajar Menyenangkan - Mengenal Waktu

MENGENAL WAKTU

Mengajari anak mengenal waktu dengan alat peraga sederhana buatan sendiri tentu mengasyikkan.
Disamping belajar mengetahui "Jam berapa sekarang?"
Kita juga bisa mengenalkannya dalam bahasa Arab, semisal:
" ايّ الساعة الأن؟"

Mari berkreasi untuk sikecil:

Bahan:

-Kardus bekas
-Gunting
-Kertas manila putih
-Spidol warna warni
-Pin (paku payung atau sejenisnya)
-Lakban (isolasi)


Cara membuat:
1.Buat pola lingkaran pada kardus lalu gunting
2.Buat pola lingkaran sebesar lingkaran kardus pada kertas manila.
3. Lapisi satu sisi permukaan kardus dengan kertas manila putih.
4.Beri tulisan angka jam dengan spidol berwarna warni
5. Pasang jarum jam panjang dan pendek dari sisa kardus yang ada.
6. Sebagai fiksasi, gunakan pin ditengah jarum jam
7. Untuk melindungi sikecil dari tusukan pin (paku payung) maka berilah lapisan kardus lalu dilakban pada bagian belakang, tepat dibagian tusukan pin tersebut.


:clock4:Jam siap ditempel atau digunakan belajar.





@RumahBelajar

Channel telegram KHUSUS IKHWAN:
:satellite:https://bit.ly/rumah-belajar

Channel telegram KHUSUS AKHAWAT:
:rose:https://bit.ly/rumahbelajar2

Tidak ada komentar:

Posting Komentar